Masalah yang terjadi pada Laptop kesayanganku sudah terjadi sekitar 6 hari.
dan selama itu pula tidak bisa browsing internet, Permasalahan ini muncul ketika saya iseng menginstal antivirus avira terbaru.! tanpa saya ketahui sebabnya tiba-tiba saja modem saya konek tetapi gak bisa untuk internetan ini terjadi untuk modem flexi sama modem flash kesayangku.
saya sudah berusaha untuk merestore windows7nya tetapi tetap sama. mencoba mengguanakan alternatif dns, juga sudah mereset ip dengan menggunakan perintah" netsh int ip reset " di cmd administrator tetapi hasilnya tetap nihil. juga sudah mencoba sofware cat yang fungsinya untuk mereset ulang semua pengaturan service windows 7 tetapi tetap hasilnya tetap sama.
ciri-ciri permasalahan yang saya hadapi yaitu
1. Pada saat modem dikoneksikan hasilnya bisa konek tetapi muncul segitiga warna kuning dibawah toolbar
bersama tulisan no network access
2. Upload dan dowload ratenya Nol
3. Gak bisa browsing.
Mohon bantuan dari agan-agan untuk mengatasi permasalahan saya ini.
salam blogger.
Thanks for reading & sharing viraldaily
8 komentar:
coba reset winsock
ia sya sudah coba reset dengan perintah netsh winsock reset tetapi tetap no network access
Permasalahannya diamana yach?? help me
instal ulang aja..brow
Kemungkinan ada sistem service anda yang disable..coba aktifkan semua, dan lihat hasilnya..!!
tu tinggal reset connectionnnya aja bos....
English Learning
sama ..bro
mas bro... saya juga mengalami hal yang hampir sama dengan anda
mgkin dari segi antivirus dengan mematikan proteksinya
dari segi modem... install ulang aplikasi modem tsb dg terlebih dahulu uninstall aplikasi dengan REVO UNINSTALLER (insya'Allah bersih hingga akar"nya) <-- utk sementara higga saya koment disini berjalan sukses "Internet Access"
mas bro... saya juga mengalami hal yang hampir sama dengan anda
mgkin dari segi antivirus dengan mematikan proteksinya
dari segi modem... install ulang aplikasi modem tsb dg terlebih dahulu uninstall aplikasi dengan REVO UNINSTALLER (insya'Allah bersih hingga akar"nya) <-- utk sementara higga saya koment disini berjalan sukses "Internet Access"
Post a Comment